Kamis, 30 Mei 2013

STUDI KASUS INTELEGENSI


Kasus:
         Seorang anak, sebut saja namanya X merupakan siswa sebuah sekoah dasar di kawasan Bireuen, Aceh. Ia adalah seorang anak yang memiliki kemampuan yang luar biasa. X merupakan juara satu lomba berhitung cepat tingkat Sekolah Dasar se-Aceh. X memiliki kemampuan berhitung yang sangat tinggi, X bahkan mampu dalam menyelesaikan perhitungan-perhitungannya dalam waktu ynag sangat singkat, jika anak lain membutuhkan waktu lima menit atau lebih untuk mejawab sekitar 20 soal soal hitungan sederhana yang sesuai porsinya, namun X hanya membutuhkan waktu 2 menit untuk menaklukkan soal-soal tersebut.
           
Penjelasan:
            X merupakan anak yang memiliki kemampuan luar biasa dalam bidang berhitung, ia mampu menyelesaikan sekian banyak soal hitungan hanya dalam waktu yang sangat singkat. Berdasarkan teori intelegensi (diluar pengaruh faktor-faktor lain dari luar) X memiliki skor yang tinggi dalam numerical ability (kemampuan bilangan).
           

Tidak ada komentar:

Posting Komentar